Beasiswa di Eropa

Beasiswa S2 The Hague University of Applied Sciences, Belanda

Hai sobat Beasiswa.ID! Selain beasiswa Belanda yang diselenggarakan oleh OTS (Orange Tulip Scholarships), ada juga tawaran beasiswa S2 di Belanda dari universitas di negeri kincir angin tersebut, beasiswa S2 The Hague University of Applied Sciences. Dalam program World Citizen Talent Scholarship, disediakan sebanyak tiga kuota beasiswa bagi pelamar internasional yang berminat melanjutkan kuliah S2 di The […]

Beasiswa S2 The Hague University of Applied Sciences, Belanda Read More »

Beasiswa S2 dan S3 di Hungaria

Hai sobat Beasiswa.ID! Ada info beasiswa datang dari benua biru, yakni beasiswa dari Pemerintah Hungaria. Beasiswa S2 dan S3 di Hungaria 2018 – 2019 dalam skema Stipendium Hungaricum Scholarship Programme, ditawarkan bagi pelajar internasional termasuk Indonesia. Untuk pelamar dari Indonesia, terbuka beasiswa studi Master S2 dan Doktor / S3 di Hungaria. Program beasiswa ini telah diadakan

Beasiswa S2 dan S3 di Hungaria Read More »

Beasiswa S1 di University of Westminster, Inggris

Hai sobat Beasiswa.ID bagi kamu yang sedang mencari beasiswa S1 di Inggris, ada tawaran menarik datang dari University of Westminster yang terletak di London, Inggris. Dalam Program Westminster Full International Scholarship, University of Westminster menawarkan beasiswa penuh untuk lulusan SMA/SMK/Sederajat yang ingin melanjutkan perkuliahan S1 pada kampus tersebut. Beasiswa ini terbuka untuk pelamar dari negara

Beasiswa S1 di University of Westminster, Inggris Read More »

Beasiswa S2 di Jerman oleh Yayasan Heinrich Boll

Hai sobat Beasiswa.ID bagi kamu pencari beasiswa di Eropa, utamanya yang ingin beasiswa S2 di Jerman. Yayasan Heinrich Boll kembali membuka pendaftaran beasiswa S2 di Jerman. Beasiswa ini berlaku untuk semua program studi di semua perguruan tinggi yang diakui di Jerman. Cakupan Beasiswa: – Tunjangan biaya hidup bulanan senilai EUR 850 per bulan – Berbagai tunjangan pribadi

Beasiswa S2 di Jerman oleh Yayasan Heinrich Boll Read More »

Beasiswa S1 di University of Bristol, Inggris

Hai sobat Beasiswa.ID bagi kamu yang berniat melanjutkan kuliah S1 di Inggris, Think Big Scholarships dari University of Bristol Inggris membuka beasiswa untuk para pelamar internasional (termasuk Indonesia) dan memberikan potongan uang kuliah (tuition fee) sebesar 25% sampai dengan 100% selama masa studi. Semua program studi (kecuali kedokteran, kedokteran gigi dan kedokteran hewan) bisa mengikuti skema

Beasiswa S1 di University of Bristol, Inggris Read More »

Beasiswa S2 di Maastricht University, Belanda

Hai, sobat Beasiswa.ID ! Ada tawaran beasiswa kuliah di Belanda bagi pelajar internasional, termasuk Indonesia. Program Maastricht University (UM) Holland-High Potential Scholarship ditawarkan oleh Maastricht University yang terletak di kota Maastricht, Belanda. Kuota beasiswa yang ditawarkan ada 24 kursi untuk menempuh berbagai Program Master di UM. Beasiswa S2 Belanda ini bersifat full scholarships, termasuk uang

Beasiswa S2 di Maastricht University, Belanda Read More »

Beasiswa Penelitian di ETH Zurich Swiss untuk Mahasiswa S1, S2, S3

Hai sobat Beasiswa.ID berencana mengisi liburan tahun depan dengan kegiatan yang bermanfaat? Ikuti tawaran Student Summer Research Fellowship dari ETH Zurich University, Swiss berikut ini. Jurusan Ilmu Komputer dari kampus ETH Zurich saat ini menawarkan beasiswa penelitian singkat bagi mahasiswa Sarjana dan Pascasarjana yang ingin mendapatkan pengalaman melakukan penelitian di kampus tersebut. Pendaftaran terbuka bagi

Beasiswa Penelitian di ETH Zurich Swiss untuk Mahasiswa S1, S2, S3 Read More »

Beasiswa S2 di École Normale Supérieure (ENS), Perancis

Hai sobat Beasiswa.ID, buat kamu yang ingin ke Perancis, buruan daftar beasiswa S2 di École Normale Supérieure / ENS Perancis. Setiap tahunnya, École Normale Supérieure / ENS Perancis menawarkan beasiswa bagi mahasiswa internasional untuk melanjutkan kuliah S2 di universitas tersebut. Beasiswa S2 Perancis ini ditawarkan dalam skema ENS International Selection Scholarships dan terbuka untuk bidang Sains, Seni dan Humaniora.

Beasiswa S2 di École Normale Supérieure (ENS), Perancis Read More »

Beasiswa Penelitian di Inggris dari Kemenristekdikti & Newton Fund

Hai sobat Beasiswa.ID ! Ada info kece badai datang dari Inggris. Buat kamu yang suka penelitian, yuk ikuti beasiswa penelitian yang ditawarkan oleh Newton Fund bersama dengan Direktorat Jenderal Sumber Daya Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Pendidikan Tinggi, Kementerian Riset, Teknologi & Pendidikan Tinggi dalam Program Newton-SAME Researcher Links Travel Grants. Beasiswa penelitian di Inggris ini ditawarkan bagi

Beasiswa Penelitian di Inggris dari Kemenristekdikti & Newton Fund Read More »

Beasiswa Studi Trip Goethe Institute di Jerman

Ingin mendapatkan beasiswa studi trip gratis ke Jerman? Silakan ikuti tawaran berikut. Goethe Institute Indonesien bekerjasama dengan Universitas Paramadina mengundang para intelektual muslim muda untuk berkesempatan merasakan Kehidupan Muslim di Jerman selama dua minggu. Pendaftaran untuk program ini telah dibuka dan para peserta akan berangkat ke Jerman pada bulan Oktober Tahun 2017. Peserta akan mengunjungi

Beasiswa Studi Trip Goethe Institute di Jerman Read More »