Site icon Info Beasiswa

Beasiswa Ikatan Dinas di STAN (Sekolah Tinggi Akuntansi Negara)

Salah satu perguruan tinggi kedinasan di bidang akuntansi sedang membuka kesempatan mahasiswa baru program studi Diploma I, Diploma III, dan Diploma IV untuk mendapatkan beasiswa ikatan dinas di STAN (atau saat ini bernama Politeknik Keuangan Negara Sekolah Tinggi Akuntansi Negara / PKN STAN). Mahasiswa tidak dipungut biaya kuliah selama masa pendidikan. Alumni pun bisa diangkat jadi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di lingkungan Kementerian Keuangan atau instansi pemerintah lainnya di pusat atau daerah. Berikut berbagai program studi yang tersedia.

Persyaratan

Berikut kriteria dasar sebagai pra-syarat yang harus dipenuhi pelamar beasiswa ikatan dinas ini.

Syarat tambahan untuk program studi Kepabeanan dan Cukai:

Berkas Persyaratan dan Proses Pendaftaran

Tahap pendaftaran meliputi:

Ketentuan verifikasi berkas dan pengambilan BPU:

Tempat verifikasi berkas dan pengambilan BPU tiap tahap lihat di Panduan Pendaftaran STAN. Ujian terdiri dari Tes Potensi Akademik dan Tes Bahasa Inggris (Tahap I), Tes Kesehatan dan Kebugaran (Tahap II), dan Tes Kompetensi Dasar (Tahap III). Jadwal, lokasi dan ketentuan ujian lihat di  Panduan Pendaftaran STAN.

Informasi selengkapnya pelajari di Panduan Pendaftaran STAN, Panselnas, dan PMB PKN STAN.
Exit mobile version