Beasiswa Ikatan Dinas di Sekolah Tinggi Sandi Negara (STSN)

Beasiswa ikatan dinas Sekolah Tinggi Sandi Negara (STSN) membuka kesempatan kepada putra-putri terbaik bangsa lulusan Sekolah Menengah Atas (SMA) atau sederajat dari jurusan IPA untuk bergabung sebagai mahasiswa baru STSN. Sebelum memulai proses pendaftaran, pastikan Anda sudah membaca pengumuman dan panduan yang ada. I. PERSYARATAN A. PERSYARATAN UMUM Warga Negara Indonesia (WNI); Siswa kelas XII atau […]

Beasiswa Ikatan Dinas di Sekolah Tinggi Sandi Negara (STSN) Read More »