Beasiswa Digital Talent dari Kemenkominfo RI

Beasiswa Dalam Negeri, Info Beasiswa, Kursus
Hai Sobat Beasiswa.ID! Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) RI saat ini membuka pendaftaran Program Beasiswa Digital Talent 2019 untuk masyarakat Indonesia. Program dari Kemenkominfo RI ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan dan daya saing sumber daya manusia Indonesia di bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi guna menyediakan talenta yang dibutuhkan dalam Revolusi Industri 4.0. Seluruh proses seleksi tidak dikenakan biaya atau GRATIS. Beasiswa ini dikelola oleh Badan Penelitian dan Pengembangan SDM Kementerian Kominfo bekerjasama dengan 31 perguruan tinggi terkemuka di Indonesia, 23 Politeknik serta 4 perusahaan teknologi global yaitu AWS, Cisco, Google dan Microsoft. Pada tahun 2019, Program Digital Talent Scholarship 2019 membuka kuota sebanyak 25.000 peserta untuk mengikuti beasiswa pelatihan yang dikemas dalam empat akademi, yaitu : A. FRESH GRADUATE ACADEMY (FGA) Program FGA berfokus pada 6 (enam) tema pelatihan yaitu…
Info Selengkapnya