Beasiswa S3

Beasiswa Doktor di University of Warwick, UK

Tiap tahun University of Warwick menawarkan beasiswa doktor satu ini. Chancellor’s International Scholarship. Sasarannya adalah kandidat-kandidat internasional, seperti Indonesia yang berminat mengambil doktor riset (PhD) dari semua disiplin ilmu yang tersedia di University of Warwick. Pendaftaran dibuka untuk beasiswa doktor 2017. Pelamar sudah dapat mengajukan aplikasi mulai 1 Agustus 2016. Bagi Anda yang ingin mengenyam […]

Beasiswa Doktor di University of Warwick, UK Read More »

Beasiswa AAUW di Universitas AS untuk Wanita (S2, S3, Postdoc)

Beasiswa menarik ini ditawarkan American Association of University Women (AAUW), organisasi non profit yang aktif menyuarakan kesetaraan dan pendidikan bagi kaum wanita dan anak-anak perempuan. AAUW memberi kesempatan bagi wanita untuk melanjutkan studi pascasarjana, meliputi jenjang master dan doktor di universitas-universitas AS, selain itu dibuka pula kesempatan jika ingin mengambil program postdoctoral di AS. Beasiswa

Beasiswa AAUW di Universitas AS untuk Wanita (S2, S3, Postdoc) Read More »

Beasiswa Mizan 2017

Program Beasiswa Mizan 2017 hadir lagi. Beasiswa ini ditujukan bagi mahasiswa yang tengah menyelesaikan studi akhir, yakni skripsi, tesis, maupun disertasi yang bertemakan studi keislaman ditinjau dari berbagai aspek (ajaran filsafat, sosial, politik, ekonomi, budaya, sejarah, teknologi, sains, dll). Bagi mahasiswa yang terpilih akan mendapatkan dana bantuan penelitian dari Mizan serta karya tulis tersebut berkesempatan

Beasiswa Mizan 2017 Read More »

Beasiswa Pascasarjana di Edith Cowan University, Australia

Skema beasiswa Australia ini tersedia bagi kandidat internasional yang ingin mengambil gelar S2 / S3 riset di Edith Cowan University. Namanya ECU International Postgraduate Research Scholarship (ECUPRS Int). Beasiswa ini disediakan tiap tahun dan terbilang prestisius di Edith Cowan University. ECUPRS Int merupakan beasiswa full dengan nilai total per tahun $ 27.000. Beasiswa yang diberikan mencakup biaya hidup, biaya

Beasiswa Pascasarjana di Edith Cowan University, Australia Read More »

Beasiswa NSP Slowakia untuk Mahasiswa Indonesia

Peluang Beasiswa Pemerintah Slowakia ini kembali ditawarkan bagi warganegara Indonesia. Namanya National Scholarship Programme (NSP). Beasiswa yang didanai Kementerian Pendidikan, Ilmu Pengetahuan dan Penelitian Slowakia bagi sejumlah negara yang menjadi sasaran Beasiswa NSP. Program beasiswa ini secara khusus sebenarnya ditujukan bagi mahasiswa S2, mahasiswa S3, dosen, peneliti, maupun seniman. Jadi, jika Anda misalnya sedang berstatus mahasiswa S2

Beasiswa NSP Slowakia untuk Mahasiswa Indonesia Read More »

Beasiswa di Utrecht University, Belanda

Beasiswa satu ini mungkin bisa mewujudkan impian Anda untuk melanjutkan studi S2 di Belanda. Utrecht Excellence Scholarships. Beasiswa ini disediakan khusus Utrecht University bagi mahasiswa internasional yang berasal dari luar Uni Eropa (EU) atau Kawasan Ekonomi Eropa (EEA). Nah, bagi Anda yang ingin mencoba beasiswa di Utrecht University ini, berikut beberapa gambaran dari beasiswa tersebut. Utrecht

Beasiswa di Utrecht University, Belanda Read More »

Beasiswa di NTU Singapura 2017-2018

Peluang beasiswa di Nanyang Technological University (NTU) ini sedang dibuka. Nanyang President’s Graduate Scholarship. Pelamarnya tidak saja warga Singapura, tapi juga memberi kesempatan bagi kandidat internasional, seperti Indonesia. Beasiswa NPGS merupakan beasiswa S3 riset untuk gelar PhD di NTU. Untuk memperoleh beasiswa S3 ini, kandidat haruslah istimewa, salah satunya memiliki prestasi akademik istimewa. Penerima beasiswa S3 di NTU

Beasiswa di NTU Singapura 2017-2018 Read More »

Beasiswa Studi Singkat Bidang Pertanian di Australia

Australia Awards tidak saja menawarkan beasiswa studi jenjang S2 dan S3 bagi Indonesia, salah satu program beasiswa menarik lainnya adalah beasiswa studi singkat di bidang pertanian. Beasiswa ini berdurasi 4 minggu di Australia. Dimulai 6 Februari – 3 Maret 2017. Sebelum keberangkatan peserta akan mengikuti workshop selama 3 hari. Nantinya para peserta akan mengikuti studi

Beasiswa Studi Singkat Bidang Pertanian di Australia Read More »

6 Beasiswa ke Eropa Ini Masih Belum Banyak Peminatnya. Daripada Ditunda, Mending Kamu Lamar Secepatnya!

Bagi sebagian kamu, Eropa a.k.a Benua Biru mungkin masih menjadi mimpi yang belum terjamah. Keindahan Eropa yang sering kamu dengar membuatmu sudah bermimpi sejak duduk di bangku sekolah dasar atau menengah untuk menjejakkan kaki di sana. Hayoo, siapa yang masih bermimpi untuk menetap di Paris, berkeliling negeri dongeng Praha, atau mengukir cerita di Barcelona? Nggak

6 Beasiswa ke Eropa Ini Masih Belum Banyak Peminatnya. Daripada Ditunda, Mending Kamu Lamar Secepatnya! Read More »

Fully Funded Doctoral Fellowships for Indonesian Students, Northwestern University, USA

Fully funded fellowships are available for talented young Indonesian graduates holding at least undergraduate degree (S1). The scholarship foundation is seeking candidates in the field of Anthropology, Development Studies, History, Journalism and Communications, Law, Political Science, and Sociology. This is a unique “1+6” educational scholarship program leading to a doctoral degree. For the first year, fellows will be

Fully Funded Doctoral Fellowships for Indonesian Students, Northwestern University, USA Read More »